Usaha Sekolah Regina Pacis Bogor Dalam Mengantisipasi Penyebaran Infeksi Covid-19

Usaha Sekolah dalam Mengupayakan Lingkungan Bersih dan Sehat Berkaitan dengan Antisipasi Penyebaran Infeksi Covid-19 (Update) Sebagai bagian dari lanjutan kegiatan mengantisipasi pencegahan penularan infeksi virus Covid-19, Sekolah juga melakukan penyemprotan disinfektan. Disinfektan merupakan proses dekonteminasi yang menghilangkan atau membunuh segala hal terkait mikroorganisme (baik virus dan bakteri) pada obyek permukaan benda mati. Kegiatan ini dilakukan […]

Perpanjangan Masa Belajar di Rumah bagi Peserta Didik Sekolah Regina Pacis Bogor

Merujuk pada Surat Edaran Pemerintah Kota Bogor  No.061/1169 – Umum tentang Perpanjangan Masa Belajar di Rumah bagi para Peserta Didik mulai 30 Maret – 11 April 2020 dan pemberitahuan Bapak Kepala Dinas Pendidikan Kota Bogor, maka Sekolah Regina Pacis Bogor mengambil keputusan untuk melaksanakan dan mengikuti pemberitahuan tersebut di atas yaitu bahwa Kegiatan Belajar Peserta […]

Usaha Sekolah dalam Mengupayakan Lingkungan Bersih dan Sehat Berkaitan dengan Antisipasi Penyebaran Infeksi Covid-19 (Update)

Sebagai lanjutan dari Instruksi Kepala Dinas Pendidikan dan Walikota Kota Bogor mengenai kegiatan belajar di rumah berkaitan dengan antisisipasi perkembangan infeksi COVID-19, sejak tanggal 16/3/2020 hingga tanggal 30/3/2020 (dengan kemungkinan dapat berubah menyesuaikan situasi), maka Sekolah juga terus bekerja secara proaktif untuk memastikan sekolah akan siap dipergunakan pada saat Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Kegiatan ini […]

Surat Kepala SMA Regina Pacis Bogor sebagai Tindak Lanjut Instruksi Dinas Pendidikan dan Walikota Bogor

Nomor : 24 / A. 10 / G. 1 / K . 2020Hal : Pemberitahuan KepadaYth.  Bapak/Ibu/Wali Peserta Didik SMA Kelas X, XI & XIISMA Regina Pacis Bogor Menindaklanjuti Surat Elektronik dari Yayasan Regina Pacis FMM yang telah beredar pada tanggal 15 Maret 2020 yang menyatakan bahwa kegiatan belajar mengajar Peserta Didik Sekolah Regina Pacis […]

Surat Kepala SMP Regina Pacis Bogor sebagai Tindak Lanjut Instruksi Dinas Pendidikan dan Walikota Bogor

Bogor, 16 Maret 2020 Nomor : 051/SMP-RP/S.6/III/2020 Perihal : Informasi lanjut tentang belajar di rumah Yth. Orang Tua Siswa Kelas VII, VIII, dan IX SMP Regina Pacisdi tempat Dengan hormat, Menindaklanjuti Surat Elektronik dari Yayasan Regina Pacis FMM yang telah beredar  tanggal 15 Maret 2020 bahwa kegiatan belajar Peserta Didik Sekolah Regina Pacis Bogor dilaksanakan di rumah masing-masing, […]

Surat Kepala TK Regina Pacis Bogor sebagai Tindak Lanjut Instruksi Dinas Pendidikan dan Walikota Bogor

Bogor, 17 Maret 2020 No : 010/TK – RP/III/2020 Hal : Info Lanjutan Tentang Belajar di Rumah Kepada Yth. Bapak/Ibu/Wali Peserta Didik TK Regina Pacis Bogor di tempat Dengan hormat, Menindaklanjuti Surat Elektronik dari Yayasan Regina Pacis FMM yang telah beredar pada tanggal 15 Maret 2020 yang menyatakan bahwa kegiatan belajar Peserta Didik Sekolah Regina […]

Surat Kepala SD Regina Pacis Bogor sebagai Tindak Lanjut Instruksi Dinas Pendidikan dan Walikota Bogor

Nomor : 219 / E 24 / SDRP / III / 2020Hal : Info Lanjutan Tentang Belajar Di Rumah KepadaYth. Bpk/Ibu/Wali Peserta Didik SD kelas : 1 s.d 6SD Regina PacisB o g o r Menindaklanjuti Surat Elektronik dari Yayasan Regina Pacis FMM yang telah beredar pada tgl. 15 Maret 2020 yang menyatakan bahwa kegiatan […]

Album Foto: Mengasah Kreatifitas Guru Melalui Pembelajaran Reflektif Transformatif

Suasana Para Guru TK, SD, SMP dan SMA Regina Pacis Bogor saat mengikuti kegiatan seminar dengan tema pembelajaran reflektif transformatif berbasis paradigma pedagogi ignasian di Aula SMA Regina Pacis Bogor (9/3). Tema ini menarik karena mengajak peserta didik merefleksikan mata pelajaran pada kehidupan melalui para guru yang dituntut kreatif. Para Guru juga diharapkan mampu mengajak […]

Mengasah Kreativitas Guru Melalui Pembelajaran Reflektif Transformatif

Para Guru TK, SD, SMP dan SMA Regina Pacis Bogor mengikuti kegiatan seminar dengan tema pembelajaran reflektif transformatif berbasis paradigma pedagogi ignasian di Aula SMA Regina Pacis Bogor (9/3). Tema ini menarik karena mengajak peserta didik merefleksikan mata pelajaran pada kehidupan melalui para guru yang dituntut kreatif. Para Guru juga diharapkan mampu mengajak peserta didik […]

Antisipasi Sekolah Regina Pacis Bogor dalam Menghadapi Wabah Virus Corona

Menyikapi maraknya pemberitaan tentang Virus Corona dan korban yang terdampak, kita memang perlu waspada dan hati-hati terhadap penularan dan penyebaran virus ini, namun demikian, marilah kita mengusahakan untuk tetap tenang menghadapi situasi ini. Pihak sekolah menghimbau kepada Bapak/Ibu orang tua/wali peserta didik untu bekerjasama erat dengan pihak Sekolah demi terjaganya kesehatan anak-anak kita. Adapun langah-langkah […]