Sekolah Regina Pacis memiliki visi untuk menjadi institusi yang menumbuhkembangkan warganya menjadi pribadi yang utuh berlandaskan semangat FMM. Selain itu sekolah Regina Pacis juga memiliki misi diantaranya sebagai berikut: 1. Memampukan warga untuk belajar secara holistik(to learn how to learn) 2. Menumbuhkembangkan potensi warga 3. Menjadikan pribadi yang tersedia begi sesama dan menghilangkan alienasi/keterasingan 4. […]
Category Archives: non-kategori
Dalam program pendidikan karakter di lembaga pendidikan FMM, akan ditumbuhkembangkan nilai-nilai yang akan dijelaskan, dipahami, dilatih, dan dipraktekkan dalam hidup sehari-hari. Lembaga pendidikan FMM telah memilih dan menentukan nilai-nilai yang mendapatkan prioritas untuk dikembangkan dalam pendidikan. Nilai-nilai yang diprioritaskan untuk diperjuangkan dan dihayati dalam hidup itu disebut nilai-nilai utama (Core Values). Prioritas nilai ini merupakan […]
Penerimaan Peserta Didik Baru SMP Regina Pacis Tahun Pelajaran 2020/2021 maih dibuka sampai dengan tanggal 30 Januari 2020.Segera daftarkan putra-putri Bapak dan Ibu melalui situs yang ada di tautan profil akun ini. Sumber: Instgram smpreginapacis
Retret Guru dan Karyawan SMP Regina Pacis “Bertumbuh dalam Berbelas Kasih”.Puspanita, 8-10 November 2019 Sumber: Instagram smpreginapacis
Beberapa hal yang menjadi perhatian utama para guru adalah menanamkan nilai-nilai pada anak. “Kesabaran kami dilatih setiap hari, kami menjadi Mama bagi semua anak di kelas, sehingga anak otomatis belajar berbagi perhatian, belajar menerima kehadiran orang lain. Di rumah Mamanya hanya untuk 1-2 anak saja, tetapi di sekolah “mama’ harus berbagi dengan 20-an anak, kami […]
Sekolah Regina Pacis Bogor menerima Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) Untuk tahun ajaran 2018 / 2019 sebagai berikut. Untuk info lebih lanjut silahkan membuka halaman sesuai Unit yang di inginkan. SD Kamis, 4 Januari s/d 5, Januari 2018 (TK REGINA PACIS BOGOR) Senin, 8 Januari s/d Senin, 22 Januari 2018 (TK LUAR REGINA PACIS BOGOR) […]