Siswa siswi SMP Regina Pacis mengadakan kegiatan Pekan Kreativitas Mahasiswa pada tanggal 19-23 November 2019 di sekolah. Pekan Kreativitas Siswa SMP Regina Pacis merupakan salah satu agenda kegiatan tahunan yang di dalamnya mewadahi beberapa kegiatan seperti Recis Cup, Story telling, dan Pentas Seni. Tema kegiatan tahun ini adalah ‘Recis Stellar’ yang berarti Bintang. Melalui kegiatan […]
Pekan Kreativitas Siswa SMP Regina Pacis merupakan salah satu agenda kegiatan tahunan yang di dalamnya mewadahi beberapa kegiatan seperti Recis Cup, Story telling, dan Pentas Seni. Tema kegiatan tahun ini adalah ‘Recis Stellar’ yang berarti Bintang. Melalui kegiatan ini diharapkan mampu memberikan tempat dan ruang kepada siswa untuk menunjukkan bakat baik dibidang olahraga maupun seni. […]
SMP Regina Pacis dengan bangga mempersembahkan #RecisCup Vol. 419-22 November 2019. Ajang tahunan SMP Regina Pacis kembali lagi. Kegiatan Recis Cup terdiri dari pertandingan Basket dan Story Telling dan ditutup dengan Pentas Seni Recis Stellar. Info lebih lanjut & pendaftaran lomba, silahkan hubungi @recisstellar DON’T MISS IT! . Sumber: Instagram smpreginapacis
Bangsa Indonesia memiliki ragam budaya yang penuh nilai. Budaya-budaya ini juga yang mendasari berdirinya bangsa kita. Karena itu, kita patut berbangga dengan keberagaman ini. Dan harus dilestarikan terus dan ditanamkan dalam diri anak-anak. Salah satu karya budaya Indonesia adalah batik. Selama dua hari pada November ini, anak-anak kelas III SD Regina Pacis Bogor belajar membatik […]
Pelaksanaan turnamen basket Recis Cup hari ini mencapai puncaknya. Pertandingan tanggal 22 November 2019 yaitu Perebutan Juara 3 Basket Putra antara SMP Mardi Waluya Cibinong dan SMP Mardi Waluya Bondongan. FINAL Basket Putra antara SMP KESATUAN vs SMP Regina Pacis. Terima kasih atas dukungan semua pihak yang telah berpartisipasi demi kelancaran kegiatan ini. Terima kasih […]
Di negara yang sistem pendidikannya dianggap maju, visi sekolah diarahkan oleh persepsi orang tua siswa dan para alumninya, 20 November 2019. Mereka adalah pemangku kepentingan yang dianggap mewakili pandangan pasar dan ‘pride’ dari sekolah tersebut. Ini berlaku di level universitas dan SMA. Di Indonesia, kurikulum dan silabus sudah digariskan pemerintah. Kalau sekolah (alumni dan orang-tua) […]
Retret Guru dan Karyawan SMP Regina Pacis “Bertumbuh dalam Berbelas Kasih”.Puspanita, 8-10 November 2019 Sumber: Instagram smpreginapacis
Menarik diri sejenak dari rutinitas itu sangatlah penting. Selain untuk istirahat, juga untuk menengok kembali setiap hal yang telah dilakukan. Demikian juga dengan para guru SD Regina Pacis. Mereka jeda sejenak selama 3 hari dalam retret bersama di Wisma Puspanita Ciawi pada 6-8 November 2019 lalu. Tepat pukul 16.30 para guru memenuhi ruang pertemuan. Sambutan […]
Tim Basket Putri SMP Regina Pacis berhasil meraih juara ketiga dalam Marsud Fest 2019 pada tanggal,8 November 2019 di sekolah. Hasil tersebut tidak lepas dari usaha dan kerja keras para tim selama sesi latihan dan turnamen. Sumber: Instagram smpreginapacis
Tim modern dance SMP Regina Pacis, @babies.uh meraih juara pertama Lomba Modern Dance Marsud Fest pada, 8 November 2019 di sekolah. Prestasi tersebut tidak lepas dari kerja keras dari para tim guna meraih hasil maksimal dalam kompetisi tersebut. Sumber: Instagram smpreginapacis